Visi dan misi SMK Angkasa 2 margahayu
menuju ke tingkat nasional
visi :menjadi lembaga pendidikan dan latihan kejuruan untuk mengembangkan SDA yang memiliki pengetahuan, sikap dan keterampilan dalam bidang bisnis manajemen yang siap memasuki dunia kerja.
Misi :
a)
Mewujudkan institusi tempat diklat kejuruan bisnis manajemen dalam
menyelenggarakan program studi administrasi perkantoran dan pemasaran
b)
Menyiapkan calon tenaga kerja professional yang siap kerja sesuai perkembangan
dunia usaha
c)
Menyelenggarakan pembinaan dan penanaman jiwa entrepreuneuship agar siswa siap
memasuki dunia kerja dan mampu membuka usaha mandiri
d) Menyelenggarakan
diklat bisnis manajemen bersertifikat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar